Teori Strukturasi-Anthony Giddens
Dhita R. Teori Sosiologi Modern UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Anthony Giddens Anthony Giddens, siapa yang tidak kenal dengan Sosiolog ini. Sosiolog yang berasal dari Britania Raya, Seorang sosiolog Inggris yang terkenal karena teori-teorinya, terutama teori strukturasi dan pandangannya terhaap masyarakat modern. Anthony Giddens merupakan sosiolog yang lahir pada 18 Januari 1938 di Edmonton, London, Britania Raya dan masih hidup hingga saat ini. Anthony berasal dari keluarga menengah kebawah. Anthony Ginddens melesaikan gelar sarjananya di Universitas Of Hull dalam bidang Sosiologi dan Psikologi pada tahun 1959. Selain itu Anthony Ginddens mendapatkan gelar Masternya di London School Of Economics serta mendapatkan gelar Ph.D di Universitas Cambridge. Tokoh yang mempengaruhi pemikirannya adalah Maximilian Weber, Karl Marx, Emile Durkheim, Pierre Bourdieu, Ulrich Beck dan lainnya. Saya mengenal Sosiolog Anthony Giddens ini melalui teorinya yaitu teori Strukturasi. Saya me